Pemasangan Iklan dan Promosi Produk

POLITIK HUKUM$type=carousel

Kapolres Bogor Pimpin Upacara Sertijab dan Korps Rapot Kenaikan Pangkat Pengabdian

Bogor, kompasindonesianews.com - Upacara serah terima jabatan Pejabat Utama Polres Bogor, Para Kapolsek dan Korps Rapot Kenaikan Pangkat Pe...

Bogor, kompasindonesianews.com - Upacara serah terima jabatan Pejabat Utama Polres Bogor, Para Kapolsek dan Korps Rapot Kenaikan Pangkat Pengabdian anggota polres Bogor digelar Aula Sanika Satyawada Polres Bogor pada Kamis pagi (17/11/2022).

Dalam upacara tersebut sebanyak 10 Perwira alami pergeseran jabatan, diantaranya yaitu: 

  1. Kasat Reskrim Polres Bogor  semula di jabat AKP  Siswo De Cullear Tarigan S.H., S.I.K., M.H di serah terimakan jabatannya kepada AKP Yohanes Redhoi Sigiro S.H., S.I.K., M.H., Li.
  2. Kasat Binmas  Polres Bogor yang semula di jabat oleh AKP Irrine Kania Defi S.I.K. ,di serah terimakan kepada AKP Hendra Kurnia S.H., M.M
  3. Kasat  Intel Polres Bogor yang semula di Jabat AKP Aep Saepudin S.H., M.M  di serah terimakan kepada AKP Bagus Aji Lesmana Putra S.I K., M.M
  4. Kapolsek Babakan Madang yang semula di jabat Kompol Fedrik Ricky Wowor S.H di serah terimakan kepada Kompol Wahyu Maduransyah Putra S.T., S.I.K
  5. Kapolsek Cileungsi yang semula di Jabat oleh  Kompol Andri Fran Ferdyawan S.Pd., S.I.K., CPHR di serah terimakan kepada Kompol Zulkarnain S.H.,  S.I.K., M.I.K.
  6. Kapolsek Cijeruk yang semula di Jabat  oleh Kompol Sumijo S.H., M.H diserah terimakan kepada Kompol Hida Tjahjono S.H.
  7. Kapolsek Rumpin yang semula dijabat Kompol Dali Saputra S.H., M.H diserah terimakan kepada Kompol Sumijo S.H., M.H
  8. Kapolsek Klapanunggal yang semula di jabat AKP Bagus Azi Lesmana Putra S.I.K., M.M di serah terimakan kepada AKP Irrine Kania Defi S.I.K. 
  9. Kapolsek Rancabungur yang semula di jabat AKP Tatang Hidayat S.H  di serah terimakan kepada Iptu Hartanto Rahim S.H
  10. Kapolsek Tanjungsari yang semula di jabat Iptu Hartanto Rahim A.H di serah terimakan kepada Iptu Rustami S.H.

Kapolres Bogor AKBP Dr. Iman Imanuddin S.H., S.I.K., M.H  yang memimpin upacara serah terima jabatan mengatakan bahwa serah terima jabatan dilingkungan Polri ini merupakan Proses yang terencana dengan tujuan demi bergulirnya dinamika manajemen sesuai dengan kebutuhan organisasi.

Melalui mutasi jabatan untuk memberikan ruang jabatan kepada para pejabat baru dan untuk meniti karir ke jenjang jabatan berikutnya sesuai dedikasi Kompetisi dan Loyalitas yang diberikan kepada kesatuan ini. 

"Saya ucapkan terimakasih sebesar-besarnya kepada pejabat yang lama atas dedikasi selama menjabat sebagi Kasat maupun Kapolsek di Jajaran Polres Bogor, dengan apa yang sudah dilakukan semoga menjadi ladang amal ibadah dan semoga di tempat yang baru dapat menjadi lebih baik lagi," ujarnya.

Bagi pejabat yang baru selamat datang di Polres Bogor, diharapkan kepada para pejabat yang baru ini dapat segera beradaptasi dengan lingkungannya dan dapat segera menjalankan tugas dengan penuh rasa tanggung jawab.

Sementara itu kepada Anggota yang mendapatkan kenaikan pangkat pengabdian terima kasih atas dedikasi yang telah di berikan selama ini, semoga hal ini dapat menjadi motivasi dan teladan bagi anggota yang lain. Karena tidak semua personil bisa  mendapatkan tanda kehormatan Bintang Bhayangkara Nararya.

"Jalankan tugas dengan penuh semangat dan rasa tanggung jawab, terus berikan pelayanan terbaik kepada masyarakat," ungkap Kapolres Bogor AKBP Iman Imanuddin. (Adhit)


/fa-fire/ YEAR POPULAR$type=one

/fa-clock-o/ WEEK TRENDING$type=list

Name

AGAMA,10,ARTIKEL,9,BERITA ARTIS,28,BERITA DAERAH,873,Berita Duka,7,Berita Media Sosial,7,BISNIS,1,EKONOMI,52,FAKTA DAN UNIK,2,FASHION,1,GAYA HIDUP,2,Giat Vaksin,18,HEALTH,2,HIBURAN,1,INFORMASI,5,Informasi Covid,6,INFORMASI CUACA,4,INTERNATIONAL,17,JAKARTA NEWS,10,KASUS,5,KASUS NARKOBA,11,KESEHATAN,5,KESEHATAN GIZI,1,KESEHATAN TUBUH,5,KESEHATAN WAJAH,3,KRIMINAL,106,KULINER,4,LALA KOMALAWATI,8,Laporan Anggaran,1,MEDIA SOSIAL,4,NASIONAL,211,Olahraga,33,OPINI,1,PARTAI POLITIK,70,PENDIDIKAN,26,PERAWATAN TUBUH,1,PERISTIWA,24,POLITIK HUKUM,141,PPKM,1,Sosial,154,SOSIAL BUDAYA,71,TEHNOLOGI,3,Tni,2,TNI-POLRI,435,TV LIVE,1,UNIK,2,VIRAL,11,WISATA,18,
ltr
item
INDONESIA NEWS: Kapolres Bogor Pimpin Upacara Sertijab dan Korps Rapot Kenaikan Pangkat Pengabdian
Kapolres Bogor Pimpin Upacara Sertijab dan Korps Rapot Kenaikan Pangkat Pengabdian
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEhsClqIIMK294rzBJGP4t0E3cqJ6-_B0Q_yWuUO_e-RMWhyVW-97W20JOKqbpPICKYWBtxV_pI6jfPc38zZGQTY-K_L7YpvT3Uj_su0vDEThepV_Q4NHqZk7RQQF-L1cuXsRgACDrFbhfi8NdVkZhOb_tXkwgxQhPN_2WmcUWoWWFTtsv5C7NyKK_ia/s320/IMG-20221117-WA0009.jpg
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEhsClqIIMK294rzBJGP4t0E3cqJ6-_B0Q_yWuUO_e-RMWhyVW-97W20JOKqbpPICKYWBtxV_pI6jfPc38zZGQTY-K_L7YpvT3Uj_su0vDEThepV_Q4NHqZk7RQQF-L1cuXsRgACDrFbhfi8NdVkZhOb_tXkwgxQhPN_2WmcUWoWWFTtsv5C7NyKK_ia/s72-c/IMG-20221117-WA0009.jpg
INDONESIA NEWS
https://www.indonesianewsday.com/2022/11/kapolres-bogor-pimpin-upacara-sertijab.html
https://www.indonesianewsday.com/
https://www.indonesianewsday.com/
https://www.indonesianewsday.com/2022/11/kapolres-bogor-pimpin-upacara-sertijab.html
true
7722724876337709072
UTF-8
Loaded All Posts Not found any posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS CONTENT IS PREMIUM Please share to unlock Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy