kompasindonesianews.com Jakarta - Akademisi dan Politisi Partai Keadilan Sejahtera Mardani Ali Sera menentang keras tentang usulan atau kebijakan 3 priode bagi Presiden.
Menurutnya itu sama halnya dengan membunuh nilai nilai demokrasi bangsa Indonesia.
Dalam cuitannya menyebut, pergantian bagi seorang pemimpin bangsa merupakan hal yang wajib agar bangsa ini dapat lebih maju dan sehat.
"Sirkulasi kepemimpinan wajib bagi Indonesia yang maju dan sehat, dia tiga periode berbahaya dan wajib di lawan,"tulis Mardani pada akun twitter resmi miliknya @MardaniAliSera (19/6/2021) Pukul 12.39 WIB. R.ONE
0Comments